Category Archives: Uncategorized

Penjabaran Elemen Scheduling Process di Suatu Institusi ( Notulensi 2 )

Seperti yang dipostingan selanjutnya telah di sebutkan elemen-elemen dari Scheduling Process maka kali ini saya akan menjabarkan secara terperinci dari elemen-elemen Scheduling Process pada suatu institusi tinggi di kab. Bandung.

Elemen yang pertama yaitu Stakeholder , terdapat tiga stakeholder yang terkait dengan Sheduling Process ini yaitu kepala Program Studi, Wakil Dekan 1 Fakultas dan Sekertaris Program Studi.

Elemen yang kedua yaitu Scheduling System , ada beberapa entity yang terkait dengan Scheduling System ini yaitu  dosen,  ruangan, mata kuliah dan jumlah mahasiswa . Setiap elemen-elemen ini memiliki keterbatasan diantaranya dosen khusus tidak bisa langsung di tetapkan jadwalnya , selain itu ruangan yang di berikan oleh institusi sangatlah terbatas.

Elemen yang selanjutnya yaitu Problem of current sytem  diantaranya :

  • Ketersediaan Dosen terhadap waktu yang dijadwalkan.
  • Banyaknya Kelas yang dibuka tidak sesuai dengan kelas yang tersedia Sehingga Permasalahan terkait Sistem Saat ini belum dapat di identifikasi.

Dipsotingan selanjutnya akan dijelaskan 2 elemen yang belum di break down yaitu organizational Structure dan requirementnya .

Elemen Scheduling Process Pada Suatu Institusi (Notulensi 1)

Scheduling Process merupakan proses yang tidak dapat dipisahkan di ranah pendidikan perguruan tinggi . Scheduling Process merupakan salah satu proses utama yang dilakukan oleh institusi perguruan tinggi untunk menunjang perkuliahan . dibawah ini merupakan elemen-elemen dari Scheduling Proses pada suatu institusi tinggi di Kab. Bandung .

  • Organizational Structure
  • Scheduling Process Stakeholder
  • Scheduling System
  • Problem Of Current System
  • Requirement

Business Process Management

  This is the summary link for :

  • Business Process Fundamental
  • BPM Lifecycle
  • BPM Critical Success Factor
  • Process Modelling
  • Modelling Standard and Notation
  • Process Modelling Quality and Perspective
  • Modelling Participant, Technique and Tools
  • Process Analysis
  • Process Design

https://app.box.com/s/go2l44dq01o440llmn54